Buku referensi “Teori Sosiologi Konsep-konsep Kunci dalam Pemahaman Masyarakat” membahas teori-teori utama yang menjadi dasar pemikiran dalam ilmu sosiologi. Disusun untuk memberikan wawasan yang komprehensif bagi para pembaca, buku referensi ini membahas berbagai konsep dan teori sosiologi yang penting dalam memahami struktur, dinamika, dan perubahan dalam masyarakat.

Karya Dr. Ansar, S.P., M.Si.

Dr. Anugerah Tatema Harefa, S.H., M.A.

Imelda Ningsih Sinaga, S.Sos.

Joseph Eliza Lopulalan, S.Sos., M.A.

Penerbit PT Media Penerbit Indonesia
Halaman V + 211
Harga 95.000